Gempa Guncang Yogyakarta Berkekuatan 5.8 SR

Hari ini (21/12) sekitar pukul 10.59 wib telah terjadi Gempa di Wonosari, DI Yogyakarta. Yogyakarta memang telah beberapa kali diguncang gempa dan setelah bencana meletusnya Merapi beberapa saat lalu, tentu kejadian gempa ini membuat warga Yogya cukup khawatir.

Seperti status tweet yang muncul di Twitter, telah banyak Tweeps yang membahas mengenai Gempa di Wonosari, DI Yogyakarta ini. Banyak yang menanyakan dan banyak juga yang menginformasikan kejadian ini.

Dan BMKG dengan akun Twitter @infoBMKG telah mengabarkan bahwa Gempa berkekuatan 5.8 SR, dengan Lokasi 9.08 LS, 111.19 BT, atau sekitar 140 Km sebelah Tenggara Wonosari DI Yogyakarta, dengan kedalaman 16 Km. BMKG juga menyatakan bahwa gempa ini tidak berpotensi Tsunami.

Info Gempa Mag:5.8 SR, 21-Dec-10 10:59:36 WIB, Lok:9.08 LS,111.19 BT (140 km Tenggara WONOSARI-DIY), Kedlmn:16 Km... http://fb.me/Qsd13RD9less than a minute ago via Facebook


#prayforindonesia #InfoGempa Mag:5.8 SR, 21-Dec-10 Jam 10:59:36 WIB,140 km Tenggara WONOSARI-DIY, Kdlmn:16 Km.... http://fb.me/P8wAtpuzless than a minute ago via Facebook


Dan berikut hasil search tweet jogja gempa di Twitter.

Komentar